
Dalam rangka implementasi kebijakan Merdeka Belajar dimaksud, Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan telah melaksanakan program Pendidikan Guru Penggerak (PGP) angkatan I sejumlah 2.800 guru penggerak yang saat ini sudah mulai pendidikan.
Pendaftaran calon Guru Penggerak dan Pengajar Praktik tanggal 13 Oktober – 7 Nopember 2020 secara online pada laman https://sekolah.penggerak.kemdikbud.go.id/gurupenggerak/ .
Unduh 201012 V.9 Merdeka Belajar Episode 5 – Guru Penggerak Angkatan 2
Unduh Form Daftar Guru
Unduh Surat Guru Penggerak